[381]. Allah berbicara langsung dengan Nabi Musa a.s. merupakan
keistimewaan Nabi Musa a.s., dan karena Nabi Musa a.s.
disebut: Kalimullah sedang rasul-rasul yang lain mendapat
wahyu dari Allah dengan perantaraan Jibril. Dalam pada itu
Nabi Muhammad s.a.w. pernah berbicara secara langsung dengan
Allah pada malam hari di waktu mi'raj.
|